Konten menarik adalah segalanya? Benarkah?
.
61% orang di dunia ini suka beli sesuatu dari brand dengan konten yang unik, menarik perhatian mereka dan rutin diupdate. Hal itu ternyata mampu menambah omset hingga 23%. Jika anda membuat konten unik dengan target market jelas, ini akan menancap di hati customer dan apabila mereka suka pasti melakukan pembelian sampai repeat order. Statistik ini dikeluarkan oleh Contently dan Forbes, bahkan dijelaskan bahwa customer suka berbelanja produk dan jasa dari brand yang memiliki konten yang konsisten. Jika efek branding yang kena adalah hatinya, maka seterusnya customer akan beli produk Anda.
.
Oleh karena itu, jika Anda tidak bisa memaksimalkan potensi market size yang ada, maka kehilangan RATUSAN JUTA bisa di depan mata. Yang terjadi, Anda bisa dipecat dari perusahaan. Jadi sudahkah Anda memberikan konten unik dari brand Anda dengan tepat? Dan apakah Anda tahu di Digital Branding Sprint akan diajari metode proven membuat konten brand yang unik?
.
#digitalbrandingsprint #brandinggakbikinpusing #digitalbranding #brandingdigital #workshopbisnis #seminarbisnis #belajarbranding #tipspengusaha #personalbranding #digitalmarketing #brandingconsultant #mudahbranding #brandingidentity
0 Response to "Konten menarik adalah segalanya? Benarkah?"
Post a Comment